
“Ini akan terjadi sepanjang malam. Jupiter akan bersinar terang, mencapai magnitude kurang lebih -2,8. Warga kota pun bisa melihatnya walaupun ada polusi cahaya,” kata Hakim L Malasan, Kepala Observatorium Bosscha, Institut Teknologi Bandung.
Pada saat oposisi, Matahari-Bumi-Jupiter ada pada satu garis lurus. Seperti layaknya Bulan Purnama, pada saat oposisi atau purnamanya Jupiter juga akan tampak bulat penuh. Ini memungkinkan Jupiter untuk bersinar lebih terang dari biasanya. Magnitud Jupiter menunjukkan kecerlangan planet itu jika dilihat dari Bumi.
Jadi teman-teman jangan ada yang tidur yach sebelum melihat planet jupiter ini :)
1 komentar:
ndag ada kuliat kmarin :8
Posting Komentar